Beranda | Artikel
Akhlak Muslim kepada Sesama Manusia: Amanah - Aktualisasi Akhlak Muslim (Ustadz Abu Ihsan Al-Atsary, M.A.)
Senin, 27 Oktober 2014

Bersama Pemateri :
Ustadz Abu Ihsan Al-Atsary

Ceramah agama Islam oleh: Ustadz Abu Ihsan Al-Atsary, M.A.

Rekaman video: Ustadz Abu Ihsan Al-Atsary, M.A. – Akhlak Muslim kepada Sesama Manusia: Amanah dari Buku Aktualisasi Akhlak Muslim

Ringkasan Ceramah Agama: Aktualisasi Akhlak Muslim

Akhlak Muslim kepada Sesama Manusia: Amanah

Keagungan Amanah

Sadarkah kita selama ini bahwa amanah merupakan akhlak mulia yang agung?
Banyak dalil yang membuktikan keagungannya, seperti Allah Ta’ala menyebutnya sebagai salah satu sifat mukmin sejati, sebagaimana firmanNya:

وَالَّذِينَ هُمْ لِأَمَانَاتِهِمْ وَعَهْدِهِمْ رَاعُونَ، وَالَّذِينَ هُمْ عَلَى صَلَوَاتِهِمْ يُحَافِظُونَ، أُوْلَئِكَ هُمُ الْوَارِثُونَ، الَّذِينَ يَرِثُونَ الْفِرْدَوْسَ هُمْ فِيهَا خَالِدُونَ

“Dan orang-orang yang memelihara amanat-amanat (yang dipikulnya) dan janjinya. Dan orang-orang yang memelihara sembahyangnya. Mereka itulah orang-orang yang akan mewarisi. (Yakni) yang akan mewarisi syurga Firdaus. Mereka kekal di dalamnya.”

Mukmin sejati adalah sosok yang bisa dipercaya dan jauh dari sifat khianat karena ia merupakan sifat orang munafik. Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:

آية المنافق ثلاث: إذا حدث كذب وإذا وعد أخلف وإذا اؤتمن خان

Bagaimana penjelasan selengkapnya mengenai hal ini? Download segera dan simak ceramah agama ini. Semoga bermanfaat.

Download Ceramah Agama “Akhlak Muslim kepada Sesama Manusia”: Amanah

Mari turut bagikan hasil rekaman ataupun link ceramah agama yang bermanfaat ini, melalui jejaring sosial Facebook, Twitter, dan Google+ yang Anda miliki, agar orang lain bisa turut mengambil manfaatnya. Semoga Allah Subhanahu wa Ta’ala membalas kebaikan Anda.


Artikel asli: https://www.radiorodja.com/9190-akhlak-muslim-kepada-sesama-manusia-amanah-aktualisasi-akhlak-muslim-ustadz-abu-ihsan-al-atsary-ma/